Menu

Mode Gelap
Pastikan Bantuan Tepat Sasaran, Wakil Bupati Katingan Tinjau Posko Korban Kebakaran Kasongan Lama Diskominfostandi Katingan Respon Cepat Keluhan Internet Warga Korban Kebakaran Diskominfostandi Katingan Teken Perjanjian Kinerja, Perkuat Komitmen Pelayanan Publik Kapolsek Rungan Hadiri Musdes Penyampaian LPPD dan Kinerja BPD Tumbang Bunut Regu Siaga Polres Gunung Mas Intensifkan Patroli KRYD di Hari Libur Nasional Kawal Transparansi Anggaran, Polsek Rungan Dampingi Musdes Perubahan APBDes Desa Tumbang Langgah

Berita Utama

Pengunaan TA, 2024, DPRD Gumas: Harus Tepat Sasaran

badge-check


					 Ketua Komisi II DPRD Gumas Nomi Aprilia bersama koleganya tengah berjalan ingin memasuki ruang rapat kantor dewan setempat. Perbesar

 Ketua Komisi II DPRD Gumas Nomi Aprilia bersama koleganya tengah berjalan ingin memasuki ruang rapat kantor dewan setempat.

KUALA KURUN, Halokalteng.com – Pada tahun Anggaran 2024 ini masih dilaksanakan. Karena itulah, pihak DPRD Kabupaten Gunung Mas (Gumas) menilai dalam pengunaan anggaran semestinya tepat sasaran sehingga masyarakat bisa merasakan manfaat yang berguna baik itu fisik hingga sarana lainnya.

Ketua Komisi II DPRD Gumas Nomi Aprilia mengatakan, dalam anggaran tahun ini harus memprioritaskan masyarakat di wilayah setempat, terutama di daerah barat, juga Kahut, Miri Manasa ke atas dan jalan didaerah lintas Kecamatan Sepang dan masih banyak lagi lainnya yang harus diprioritaskan pembangunannya.

“Kita semua tahu, sebenarnya masih banyak daerah yang belum dilakukan pekerjaan jalan termasuk di arah Kecamatan Rungan, dan lainya juga masih membutuhkan perbaikan, maka dari itu kami mengharapkan harus anggaran tersebut tepat sasaran dan tepat guna,” kata Nomi Aprilia, Kamis (18/07/2024).

Lanjut Srikandi dari Partai PDIP ini menyebutkan, berhubung dengan dana yang dikucurkan untuk anggaran memang tidak sedikit, terutama jalur Kahut-Tewah sehingga kalau yang dilihat tidak pernah maksimal dalam pengerjaannya, maka hal tersebut pihaknya berharap adanya pengerjaan yang sesuai dengan yang diharapkan.

“Harapan kita semestinya jalur di wilayah empat kecamatan di daerah hulu juga harus diprioritaskan pembangunannya , termasuk daerah jalan Rungan Hulu, disana jalan banyak juga yang berlobang,” ujarnya.

Legislator dari Dapil-I menuturkan, yang berhubungan dengan insfrastruktur jalan, gedung, dan yang lainnya agar selalu optimis dalam mengerjakannya, untuk anggaran yang 2024 ini, harus diprioritaskan, apalagi tahun ini juga tidak ada proyek multyears.

“Apabila kegiatan-kegiatan sudah berjalan, maka kami meminta tolong bagi SOPD yang membidangi hal tersebut harus mengawasi dalam suatu pekerjaan yang ada itu, karena yang kita prioritaskan ialah kenyamanan untuk masyarakat,” demikian dia. (red)

Facebook Comments Box

Baca Lainnya

Pastikan Bantuan Tepat Sasaran, Wakil Bupati Katingan Tinjau Posko Korban Kebakaran Kasongan Lama

29 Januari 2026 - 13:40 WIB

Diskominfostandi Katingan Respon Cepat Keluhan Internet Warga Korban Kebakaran

28 Januari 2026 - 16:06 WIB

Diskominfostandi Katingan Teken Perjanjian Kinerja, Perkuat Komitmen Pelayanan Publik

28 Januari 2026 - 14:20 WIB

Kapolsek Rungan Hadiri Musdes Penyampaian LPPD dan Kinerja BPD Tumbang Bunut

21 Januari 2026 - 15:15 WIB

Regu Siaga Polres Gunung Mas Intensifkan Patroli KRYD di Hari Libur Nasional

16 Januari 2026 - 19:24 WIB

Trending di Berita Utama