Menu

Mode Gelap
Regu Siaga Polres Gunung Mas Intensifkan Patroli KRYD di Hari Libur Nasional Kawal Transparansi Anggaran, Polsek Rungan Dampingi Musdes Perubahan APBDes Desa Tumbang Langgah HUT Intelijen Polri ke-80, Kapolres Gumas Apresiasi Loyalitas dan Profesionalisme Satintelkam dalam Menjaga Kamtibmas Kodim 1019/Katingan Sosialisasikan Koperasi Desa Merah Putih kepada Seluruh Kades se-Kabupaten Katingan Kawal Sukacita Natal Remaja, Polsek Manuhing Pastikan Ibadah di Gereja Bukit Sion Warga Asem Kumbang Temukan Mayat Pria Tersangkut Ranting

Berita Utama

Raih Penghargaan PWI Kalteng, Dandim Siap Pertahankan Sinergitas

badge-check


					Letkol Inf. Anggun Wuriyanto. Dandim 1019/Katingan menerima Penghargaan dari PWI Kalteng yang diserahkan Ketua Umum PWI Pusat Hendry CH Bangun. Perbesar

Letkol Inf. Anggun Wuriyanto. Dandim 1019/Katingan menerima Penghargaan dari PWI Kalteng yang diserahkan Ketua Umum PWI Pusat Hendry CH Bangun.

PALANGKARAYA – Dandim 1019/Katingan merasa bangga atas penghargaan yang diberikan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Kalimantan Tengah yang ditandatangani Ketua Umum PWI Pusat Hendry CH Bangun.

Penghargaan diberikan atas kepedulian Kodim 1019/Katingan melalui Dandim Letkol Infanteri Anggun Wuriyanto terhadap peran Wartawan di Kabupaten Katingan, khususnya yang tergabung di PWI Kabupaten Katingan, dimana dalam hal koordinasi dan komunikasi selalu terjalin dengan baik.

Dikatakan Anggun Wuriyanto, penghargaan yang diberikan merupakan penilaian yang tanpa diketahui, namun diakui Anggun, komunikasi dengan komunitas Jurnalistik atau Wartawan di Kabupaten Katingan, berlangsung baik.

“Setiap ada teman-teman wartawan yang menghubungi saya, pasti saya jawab, yah mungkin ini salah satu penilaiannya,”  ungkap Dandim 1019/Katingan. Letkol Inf Anggun Wuriyanto, usai  menerima penghargaan di Aula Jayeng Tinggang, Palangkaraya, Sabtu (13/07/2024).

Dengan adanya penghargaan tersebut, kata Anggun, kemitraan yang sudah terbangun dengan awak media di Kabupaten Katingan, pasti akan dipertahankan bahkan ditingkatkan.

“Tentu sinergitas yang sudah terbangun, akan terus dipertahankan dan ditingkatkan, demi untuk kemajuan bersama antara Kodim 1019/Katingan dan PWI Katingan,” ujarnya.

Tak lupa, Anggun  berterima kasih kepada Ketua PWI Kabupaten Katingan dan seluruh pengurus beserta anggota yang selalu mengupdate pemberitaan-pemberitaan dari Kodim 1029/Katingan sehingga kegiatan-kegiatan, baik di Kodim dan Koramil dapat diketahui masyarakat.

“Lewat pemberitaan-pemberitaan yang dilakukan teman-teman dari PWI Katingan, akhirnya masyarakat bisa tahu, kegiatan yang kami lakukan. Termasuk sosialisasi keberadaan Kodim 1019/Katingan sebagai salah satu satuan baru di TNI AD sehingga semakin dikenal oleh masyarakat luas khususnya Kabupaten Katingan.” Tandasnya. (VRY).

Facebook Comments Box

Baca Lainnya

Regu Siaga Polres Gunung Mas Intensifkan Patroli KRYD di Hari Libur Nasional

16 Januari 2026 - 19:24 WIB

Kawal Transparansi Anggaran, Polsek Rungan Dampingi Musdes Perubahan APBDes Desa Tumbang Langgah

8 Januari 2026 - 14:28 WIB

HUT Intelijen Polri ke-80, Kapolres Gumas Apresiasi Loyalitas dan Profesionalisme Satintelkam dalam Menjaga Kamtibmas

7 Januari 2026 - 13:38 WIB

Kodim 1019/Katingan Sosialisasikan Koperasi Desa Merah Putih kepada Seluruh Kades se-Kabupaten Katingan

5 Januari 2026 - 18:45 WIB

Kawal Sukacita Natal Remaja, Polsek Manuhing Pastikan Ibadah di Gereja Bukit Sion

29 Desember 2025 - 18:31 WIB

Trending di Berita Utama