Menu

Mode Gelap
Damkarmat Katingan dan Relawan Gelar Buka Puasa Bersama, Tebarkan Kepedulian untuk Anak Yatim Kodim 1019 Katingan Gelar Doa Bersama, Rayakan 51 Tahun Korem 102 Panju Panjung Dengan Khidmat Peduli Sesama di Bulan Ramadan, Damkar Katingan Bersama Relawan Bagikan 200 Paket Takjil Gratis TMMD Ke-123 Kodim 1019/Katingan Ditutup, Wujud Nyata Percepatan Pembangunan di Daerah Pejuang CASN Di Katingan Rayakan Percepatan Pengangkatan CPNS dan PPPK dengan Aksi Sosial Polres Katingan Sosialisasikan Layanan 110, Warga Bisa Lapor Darurat Lebih Cepat

Berita Utama

Dewan Sarankan Pembinaan Rohani Kepada Tahanan Harus Rutin Dilaksanakan

badge-check


					FOTO : Wakil Ketua I DPRD Gunung Mas, Binartha. Perbesar

FOTO : Wakil Ketua I DPRD Gunung Mas, Binartha.

 

KUALA KURUN – Wakil Ketua I DPRD Gunung Mas, Binartha, menyambut baik dan memberikan apresiasi atas terselenggarannya Kegiatan Pembinaan Rohani kepada tahanan di rutan Polres Gunung Mas.

“Kami memberikan apresiasi dan menyambut baik dengan digelarnya pembinaan rohani kepada para tahanan. Karena giat seperti ini sangat membantu sekali bagi para tahanan,”jelas Binartha, Sabtu 9 September 2023.

Menurutnya, pembinaan rohani diharapkan bisa memberikan pencerahan rohani agar para tahanan bisa menjadi lebih baik usai keluar dari rutan.

Dia menyarankan kegiatan tersebut bisa terus dilaksanakan oleh pihak Polres Gunung Mas agar tahanan semakin terbina psikisnya melalui bimbingan rohani ataupun ada tambahan kegiatan lainnya.

“Karena untuk pembinaan psikis dengan siraman rohani ini baik dilaksanakan kepada tahanan untuk mempersiapkan para tahanan ketika kembali ke lingkungan masyarakat. Sehingga tidak ingin lagi melakukan hal-hal yang bisa merugikan diri sendiri dan orang lain,”pungkasnya. (AN)

Facebook Comments Box

Baca Lainnya

Damkarmat Katingan dan Relawan Gelar Buka Puasa Bersama, Tebarkan Kepedulian untuk Anak Yatim

22 Maret 2025 - 21:18 WIB

Kodim 1019 Katingan Gelar Doa Bersama, Rayakan 51 Tahun Korem 102 Panju Panjung Dengan Khidmat

22 Maret 2025 - 16:55 WIB

Peduli Sesama di Bulan Ramadan, Damkar Katingan Bersama Relawan Bagikan 200 Paket Takjil Gratis

21 Maret 2025 - 21:17 WIB

TMMD Ke-123 Kodim 1019/Katingan Ditutup, Wujud Nyata Percepatan Pembangunan di Daerah

20 Maret 2025 - 21:17 WIB

Pejuang CASN Di Katingan Rayakan Percepatan Pengangkatan CPNS dan PPPK dengan Aksi Sosial

18 Maret 2025 - 21:24 WIB

Trending di Berita Utama