Menu

Mode Gelap
Kapolsek Rungan Hadiri Musdes Penyampaian LPPD dan Kinerja BPD Tumbang Bunut Regu Siaga Polres Gunung Mas Intensifkan Patroli KRYD di Hari Libur Nasional Kawal Transparansi Anggaran, Polsek Rungan Dampingi Musdes Perubahan APBDes Desa Tumbang Langgah HUT Intelijen Polri ke-80, Kapolres Gumas Apresiasi Loyalitas dan Profesionalisme Satintelkam dalam Menjaga Kamtibmas Kodim 1019/Katingan Sosialisasikan Koperasi Desa Merah Putih kepada Seluruh Kades se-Kabupaten Katingan Kawal Sukacita Natal Remaja, Polsek Manuhing Pastikan Ibadah di Gereja Bukit Sion

Berita Utama

DPRD Katingan Selesaikan 4 Raperda

badge-check


					Marwan Susanto. Ketua DPRD Kabupaten Katingan Perbesar

Marwan Susanto. Ketua DPRD Kabupaten Katingan

KASONGAN – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Katingan, menargetkan 4 buah Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) diselesaikan sebelum berakhirnya masa jabatan seluruh anggota yang ada.

Dikatakan Ketua DPRD Kabupaten Katingan, Marwan Susanto, anggota DPRD saat ini, akan berakhir pada Agustus 2024, dan sebelum berakhir, terdapat 4 Raperda yang akan diselesaikan yaitu Pengarusutamaan Gender, Kearifan Lokal Budaya, Penyelenggaraan Kepariwisataan dan Pajak Daerah dan Retribusi Daerah.

“Inilah yang sedang kami bahas bersama Pemerintah Daerah dan kami dari DPRD sudah menyetujuinya lewat rapat Paripurna,” Ungkap Ketua DPRD Katingan. Marwan Susanto. Rabu (6/03/2024).

Lebih lanjut kata Marwan, melalui 4 Raperda tersebut, setelah dilakukan registrasi di Provinsi, nantinya akan ditetapkan sebagai Peraturan Daerah yang harapannya bisa memberikan dampak bagi pembangunan di Kabupaten Katingan dan bermanfaat bagi masyarakat.

“Yang jelas, 4 Raperda masih berproses, setelah ditetapkannya menjadi Perda, tentu bisa memberikan manfaat sebesar-besarnya bagi masyarakat,” Tandasnya. (VRY).

Facebook Comments Box

Baca Lainnya

Kapolsek Rungan Hadiri Musdes Penyampaian LPPD dan Kinerja BPD Tumbang Bunut

21 Januari 2026 - 15:15 WIB

Regu Siaga Polres Gunung Mas Intensifkan Patroli KRYD di Hari Libur Nasional

16 Januari 2026 - 19:24 WIB

Kawal Transparansi Anggaran, Polsek Rungan Dampingi Musdes Perubahan APBDes Desa Tumbang Langgah

8 Januari 2026 - 14:28 WIB

HUT Intelijen Polri ke-80, Kapolres Gumas Apresiasi Loyalitas dan Profesionalisme Satintelkam dalam Menjaga Kamtibmas

7 Januari 2026 - 13:38 WIB

Kodim 1019/Katingan Sosialisasikan Koperasi Desa Merah Putih kepada Seluruh Kades se-Kabupaten Katingan

5 Januari 2026 - 18:45 WIB

Trending di Berita Utama