Menu

Mode Gelap
Peduli Sesama di Bulan Ramadan, Damkar Katingan Bersama Relawan Bagikan 200 Paket Takjil Gratis TMMD Ke-123 Kodim 1019/Katingan Ditutup, Wujud Nyata Percepatan Pembangunan di Daerah Pejuang CASN Di Katingan Rayakan Percepatan Pengangkatan CPNS dan PPPK dengan Aksi Sosial Polres Katingan Sosialisasikan Layanan 110, Warga Bisa Lapor Darurat Lebih Cepat Polsek Mendawai Tangkap Wanita 39 Tahun, 63 Paket Sabu Diamankan Polres Katingan Dan Media Bersatu Dalam Buka Puasa Bersama, Pererat Sinergi Untuk Keamanan Daerah

Berita Utama

Diusulan Harus Disesuaikan Anggaran

badge-check


					Anggota DPRD Gunung Mas H Gumer. Perbesar

Anggota DPRD Gunung Mas H Gumer.

KUALA KURUN, Hallokalteng.com – Musyawarah rencana pembangunan (Musrenbang) di tingkat kecamatan, Kabupaten Gunung Mas (Gumas). Dihasilkan ribuan lebih usulan ke pemerintah. Perihal itu, Pihak anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gumas mengharapkan itu, agar anggaran dapat direalisasi mestinya menyesuaikan dengan keuangan daerah yang ada.

“Kami di DPRD Gumas dari dapil-III mengikuti musrenbang di Kecamatan Tewah, bahwa usulan masyarakat itu mungkin lebih dari ribuan lebih item yang diusulkan, oleh karena itu saran kami agar itu bisa direalisasi menyesuaikan dengan keuangan,” kata Anggota DPRD Gunung Mas H Gumer, belum lama ini.

Politisi dari Partai PDI perjuangan ini berharap nantinya, memang semua diprioritaskan. Akan tetapi, kembali lagi melihat kondisi dari keuangan dari pemerintah yang ada. Tentunya, lanjut dia, dari semua usulan itu nanti harus dikompilasi di tingkat OPD.

“Nantinya bisa dikompilasi di tingkat OPD, supaya ada sebagian yang memang diprioritaskan, sehingga dapat dinikmati masyarakat keseluruhan,” ujar dia.

Selain itu, Gumer meyakini, yang menjadi prioritas saat ini yakni untuk jalanTewah ke Tumbang Miri. Hal itu, menyangkut dengan aktifitas, keseharian dari masyarakat dari empat kecamatan yang ada di wilayah dapil -III meliputi Kecamatan Tewah, Kahut, Miri Manasa dan Damang Batu.

“Yang kami pikirkan sekarang itu yakni jalan lintas itu, karena itu menyangkut aktifitas orang seperti jalan lintas kecamatan, untuk angkutan orang maupun barang, termasuk juga fasilitas kesehatan masyarakat yang ada di wilayah tiga kecamatan yang ada di hulu,” demikian Gumer. (krn/red)

Facebook Comments Box

Baca Lainnya

Peduli Sesama di Bulan Ramadan, Damkar Katingan Bersama Relawan Bagikan 200 Paket Takjil Gratis

21 Maret 2025 - 21:17 WIB

TMMD Ke-123 Kodim 1019/Katingan Ditutup, Wujud Nyata Percepatan Pembangunan di Daerah

20 Maret 2025 - 21:17 WIB

Pejuang CASN Di Katingan Rayakan Percepatan Pengangkatan CPNS dan PPPK dengan Aksi Sosial

18 Maret 2025 - 21:24 WIB

Polres Katingan Sosialisasikan Layanan 110, Warga Bisa Lapor Darurat Lebih Cepat

14 Maret 2025 - 16:44 WIB

Polsek Mendawai Tangkap Wanita 39 Tahun, 63 Paket Sabu Diamankan

14 Maret 2025 - 16:18 WIB

Trending di Berita Utama