Menu

Mode Gelap
Wabup Katingan Tinjau Lokasi Calon Sekolah Rakyat: Wujud Komitmen Pemerintah Perluas Akses Pendidikan Prajurit TNI Dari Kodim 1019 Katingan Selalu Hadir Untuk Masyarakat Bantu Ketersediaan Stok Darah, RSUD Mas Amsyar Kasongan Ajak PMI Perkuat Kolaborasi Kemanusiaan Lonjakan Kasus Diare Di Kota Kasongan, Warga Diminta Waspada Dinas Kesehatan Katingan Gelar Buka Puasa Bersama, Perkuat Solidaritas dan Dedikasi Pelayanan Bupati Katingan Apresiasi Peran Bank Kalteng dalam Pertumbuhan Ekonomi dan Sosial

Eksekutif

DD Katingan Aman

badge-check


					Foto : Andrei Natanael. Kadis Pemdes Kabupaten Katingan Perbesar

Foto : Andrei Natanael. Kadis Pemdes Kabupaten Katingan

KATINGAN – Dana Desa yang dikucurkan Pemerintah Pusat, untuk di Kabupaten Katingan, berjalan sesuai dengan mekanisme, baik pelaksanaan kegiatan maupun program kegiatannya.

Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Kabupaten Katingan Andrei Nathanael mengatakan, proses penyaluran dana desa di Kabupaten Katingan   berjalan dengan baik.

“Dari semua Desa yang ada di Kabupaten Katingan, hingga saat ini penyaluran dana desa, berjalan dengan baik dan aman,” Ungkap Andrei Nathanael, Kadis PMD Kabupaten Katingan, Kamis (06/04/2023).

Diakui Nathanael, penyaluran Dana Desa, di Kabupaten Katingan telah memasuki tahap kedua.

“Untuk tahap pertama, sudah tersalur, sekarang desa-desa sudah mengajukan untuk tahap kedua, walaupun untuk tahap pertama masih terdapat beberapa desa dalam proses penyelesaian,” Katanya.

Nathanael berharap, aparat desa, terutama Kepala Desa, dapat memanfaatkan dana desa untuk kemajuan desa dan penggunaan anggaran harus sesuai dengan program kegiatan yang sudah disepakati bersama.

“Tentu ini perlu kita ingatkan agar tidak tersandung masalah hukum,” Tuturnya.

Disebutkan Nathanael, rata-rata setiap desa di Katingan, mendapatkan diatas satu milyar walaupun terdapat desa yang mendapat dibawa satu milyar.

“Ada yang diatas satu milyar lebih, tapi ada juga yang sekitar 800 juta, karena disesuaikan dengan jumlah penduduk yang ada,” Tandasnya. (Vry)

Facebook Comments Box

Baca Lainnya

Wabup Katingan Tinjau Lokasi Calon Sekolah Rakyat: Wujud Komitmen Pemerintah Perluas Akses Pendidikan

17 April 2025 - 22:13 WIB

Prajurit TNI Dari Kodim 1019 Katingan Selalu Hadir Untuk Masyarakat

9 April 2025 - 06:50 WIB

Bantu Ketersediaan Stok Darah, RSUD Mas Amsyar Kasongan Ajak PMI Perkuat Kolaborasi Kemanusiaan

8 April 2025 - 21:44 WIB

Lonjakan Kasus Diare Di Kota Kasongan, Warga Diminta Waspada

3 April 2025 - 15:34 WIB

Dinas Kesehatan Katingan Gelar Buka Puasa Bersama, Perkuat Solidaritas dan Dedikasi Pelayanan

25 Maret 2025 - 20:19 WIB

Trending di Berita Utama